Pertanyaan Umum Terkait Pembiayaan Mobil Chery

Di mana saya dapat mengajukan fasilitas pembiayaan untuk kendaraan Chery?
Dealer Chery Bandung siap membantu  untuk mengajukan fasilitas pembiayaan kendaraan Chery. Sistem sudah disipkan dan tim yang berdedikasi tinggi yang dengan senang hati akan membantu anda mengajukan fasilitas pembiayaan kendaraan Chery yang bisa dipilih.

Jangka waktu untuk pembiayaan?
Rekanan pembiayaan Chery akan membantu Anda untuk memilih jangka waktu yang paling sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan anda. Saat ini, jangka waktu kredit kendaraan Chery dapat mencapai hingga 84 bulan.

Jenis pembiayaan kendaraan Chery?
Tidak hanya satu. Banyak opsi dan berbagai paket yang disediakan oleh rekanan lembaga pembiayaan Chery, Anda dapat memilih jenis pembiayaan yang paling sesuai dengan kemampuan.

Lembaga pembiayaan mana saja yang telah menjadi rekanan?
Saat ini, Chery telah bekerja sama dengan Mandiri Tunas Finance, Maybank Indonesia Finance, Adira Finance, Bussan Auto Finance, dan Orico Balimor Finance.

Promo & Artikel Lainnya

Alasan Mengapa Tidak Menyediakan Simulasi Kredit di Website dan Solusinya

Dealer Chery Bandung mengutamakan ketepatan untuk konsumen sehingga kami berharapnya tidak ada salah komunikasi, salah satunya adalah mengenai penghitungan skema kredit. Sehingga untuk itu kami…

Mengapa PIlih Mobil Chery

Chery yang kembali ke Indonesia tentu mengetahui kebutuhan dan selera konsumen Indonesia. Fitur lengkap dan desain dashboard yang mewah dan minimalis. Sudah tersedia banyak dealer…

OMODA E5 Photo & Video Competition 2024

Kabar gembira untuk Chery Family. Masih ada kesempatan untuk meraih hadiah spesial dari Chery, karena OMODA E5 Photo & Video Competition diperpanjang! Unggah foto atau…